Pada pembelajaran VB 6.0 kali ini akan dibahas mengenai : Cara Input Ke Database Dengan VB 6.0
Berikut langkahnya :
1. Membuat Database dan Tabel
Buatlah sebuah database dengan nama DBBelajarvb.mdb dan Buatlah Tabel Barang dengan Design Tabel seperti gambar dibawah ini :
2. Membuat Project VB 6.0 dan Design Form
Buka Aplikasi VB 6.0 anda
Simpan di Folder contoh nama Folder : Belajar VB
Masukan Database DBBelajarvb.mdb kedalam Folder tersebut
Kemudian buatlah Design Form seperti gambar dibawah ini :
masukkan koding dibawah ini :
Dim Koneksi As New ADODB.Connection
Dim RSBarang As ADODB.Recordset
Sub BukaDB()
Set Koneksi = New ADODB.Connection
Set RSBarang = New ADODB.Recordset
Koneksi.Open "PROVIDER=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Data Source=" & App.Path & "\DBBelajarvb.mdb"
End Sub
Private Sub Command1_Click()
Call BukaDB
If Text1 = "" Or Text2 = "" Or Text3 = "" Then
MsgBox "Data Belum Lengkap"
Else
Dim TambahBarang As String
TambahBarang = "Insert Into Barang values ('" & Text1 & "','" & Text2 & "','" & Text3 & "')"
Koneksi.Execute TambahBarang
MsgBox "Data Berhasil Ditambah", vbInformation, "Pemberitahuan"
Call KondisiAwal
Form_Activate
End If
End Sub
Private Sub Command2_Click()
End
End Sub
Private Sub Form_Activate()
Call BukaDB
Adodc1.ConnectionString = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Data Source= " & App.Path & "\DBBelajarvb.mdb; "
Adodc1.RecordSource = "Barang"
Adodc1.Refresh
Set DataGrid1.DataSource = Adodc1
End Sub
Private Sub Form_Load()
Text1.MaxLength = 6
Call KondisiAwal
End Sub
Sub KondisiAwal()
Text1 = ""
Text2 = ""
Text3 = ""
End Sub
silahkan jalankan aplikasi VB 6.0 anda, dan silahkan coba input data klik simpan
Tidak sulit bukan??? ikuti terus pembelajaran Visual Basic 6.0 berikut nya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar